Liputan6.com, Jakarta Kementerian Perhubungan (Kemenhub) akan memulai pengembangan Pelabuhan Anggrek, Gorontalo Utara, pada tahun ini. Pembangunan pelabuhan dilakukan melalui pendanaan kreatif non APBN dengan skema Kerjasama Pemerintah dan Badan Usaha (KPBU). Pelabuhan ini terletak di utara Sulawesi yang memiliki konektivitas dengan negara seperti Jepang, Korea, China, dan Hong Kong. “Kami mengajak pihak investor swasta untuk […]
