Jakarta, CNBC Indonesia – Pemerintah mau membangun pelabuhan baru di Batam. Ini akan menjadi pelabuhan terbesar RI lainya melebihi pelabuhan Tanjung Priok. Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan, mengatakan Pelabuhan Tanjung Pinggir yang berada di Batam ini diproyeksikan lebih besar dari Tanjung Priok dan akan diintegrasikan dengan Kuala Tanjung. Saat ini luas […]
Pengembangan Terminal Multifungsi Kuala Tanjung Jadi Incaran 3 BUMN
JAKARTA – Tiga BUMN siap mengembangkan pelabuhan Kuala Tanjung di Sumatera Utara (Sumut). Hal ini dalam rangka mengoptimalkan fasilitas Terminal Multipurpose Kuala Tanjung dan kawasan industri pendukungnya. Ketiga perseroan negara tersebut adalah PT Pelabuhan Indonesia (Persero) atau Pelindo, PT KAI (Persero), dan Holding Perkebunan Nusantara (Persero) atau PTPN III. Guna memuluskan rencana tersebut, telah dilakukan […]
INSA: Regulasi Pajak Hambat Daya Saing Sektor Pelayaran
Bisnis.com, JAKARTA – Sejumlah regulasi terkait perpajakan yang diterbitkan pada 2021 memberikan dampak terhadap daya saing industri pelayaran nasional. Wakil Ketua Umum I Indonesian National Shipowners Association (INSA) Darmansyah Tanamas menuturkan, industri pelayaran nasional juga terkena dampak beberapa regulasi perpajakan, selain Peraturan Menteri Keuangan No. 186/2019 mengenai objek pajak yang dianggap mengganggu. “Ini tentunya berdampak […]
Jika Ada Gelombang Ketiga, Nasib Pelayaran & Pelabuhan di 2022 Bisa Ambyar
Bisnis.com, JAKARTA – Asosiasi Badan Usaha Pelabuhan Indonesia (ABUPI) optimistis sektor pelabuhan dan pelayaran mampu kembali bergerak positif mulai kuartal II/2022 dengan catatan tak ada gelombang ketiga kasus Covid-19 yang berlangsung pada kuartal I/2022. Ketua Umum ABUPI Aulia Febrial Fatwa menuturkan kondisi sektor pelabuhan pada 2022 masih membawa angin ketidakpastian dari periode 2020-2021 akibat perkembangan […]
Sah! Pelabuhan Patimban Sekarang Dikelola Swasta
Bisnis.com, JAKARTA – Pemerintah telah secara resmi melaksanakan serah terima pengelolaan aset Pelabuhan Patimban di Subang, Jawa Barat, kepada PT Pelabuhan Patimban Internasional (PPI). Plt Direktur Jenderal Perhubungan Laut Arif Toha mengatakan bahwa serah terima pengelolaan pelabuhan Patimban telah melewati perjalanan panjang. Dia pun berharap, setelah dikelola oleh swasta, pelabuhan tersebut bisa ikut berkontribusi meningkatkan […]
Konsorsium Indonesia-Jepang Mulai Operasikan Pelabuhan Patimban Besok
Konsorsium Indonesia dan Jepang yakni PT Pelabuhan Patimban Indonesia (PPI) dan Toyota Tsusho Corporation (TTC) secara resmi akan mengambil alih operasional Pelabuhan Patimban di Subang, Jawa Barat, mulai besok (17/12). Sebagai bentuk persiapan, Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi menerima kedatangan Duta Besar Jepang untuk Indonesia Mr. Kanasugi Kenji untuk membahas kesiapan operasional terminal khusus mobil […]
Libur Nataru, Menhub Minta Pelabuhan Jaga Arus Penumpang dan Barang
Bisnis.com, JAKARTA – Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi menginstruksikan kepada jajaran Ditjen Perhubungan Laut beserta seluruh pemangku kepentingan untuk menjaga kelancaran arus penumpang dan barang di pelabuhan pada masa Libur Natal dan Tahun Baru (Nataru). Budi menyebut selama libur Nataru, diprediksi ada kecenderungan pergerakan penumpang dan barang. Maka dari itu, arus kelancaran layanan di simpul […]
Pelindo Gandeng Stakeholder Berantas Pungli di Pelabuhan
Jakarta – PT Pelabuhan Indonesia (Persero) Regional 3 terus berupaya mewujudkan pelayanan operasional pelabuhan bebas dan bersih dari pungli. Salah satunya dengan menggandeng seluruh stakeholder di lingkup pelabuhan untuk aktif melaporkan penyalahgunaan dan praktik pungli. Regional Head 3 Pelindo, Ardhy Wahyu Basuki menyampaikan hal ini merupakan upaya pihaknya dalam menghadirkan layanan prima tanpa adanya praktek […]
Luhut: Pentingnya Sektor Infra & Logistik Kurangi Emisi RI
Jakarta, CNBC Indonesia- CNBC Indonesia menggelar CNBC Indonesia Awards 2021 sebagai wujud apresiasi dan kinerja yang telah diraih para pelaku ekonomi dan dunia usaha sepanjang tahun 2021. Dalam CNBC Indonesia Awards 2021 Kategori ‘The Best Infrastructure and Logistic Companies’ Menko Marves, Luhut Binsar Pandjaitan menyampaikan arahan pembangunan infrastruktur di Indonesia dalam upaya mendorong pencapaian target […]
Jaring Mitra Investasi, Pelindo Siap Kolaborasi dengan INA
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — PT Pelabuhan Indonesia (Persero) atau Pelindo siap melakukan kolaborasi dengan Indonesia Investment Authority (INA). Saat ini, INA dan dan DP World juga sudah menandatangani perjanjian aliansi strategis untuk menghadirkan ekosistem manufaktur global untuk meningkatkan kualitas layanan maritim dan logistik di Indonesia. “Kami bisa bekerja sama dengan INA,” kata Direktur Utama Pelindo Arif Suhartono kepada Republika.co.id, Rabu (3/10). Sementara […]
